Yeremia 50:3 Alkitab

Karena suatu bangsa mendatangi dia dari sebelah utara, ia itu menjadikan tanahnya suatu kerusakan, sehingga tiada lagi orang penduduknya; dari pada manusia sampai kepada binatang semuanya sudah lari, semuanya sudah lenyap.

Previous Verse
« Yeremia 50:2 (IDN)