Yeremia 50:16 Alkitab

Tumpaslah dari pada Babil akan orang penabur dan akan orang yang memegang sabit pada musim buah-buah; dari karena pedang yang membinasakan masing-masing akan balik kembali kepada bangsanya dan masing-masing akan lari ke negerinya.