Yosua 14:6 Alkitab

Maka pada masa itu datanglah bani Yehuda hampir kepada Yusak di Gilgal, lalu kata Kaleb bin Yefuna, orang Kenizi itu, kepadanya: Bahwa engkau juga yang mengetahui akan firman Tuhan yang kepada Musa, hamba Allah itu, akan hal aku dan akan halmu di Kades-Barnea.

Previous Verse
« Yosua 14:5 (IDN)