Yohanes 12:21 Alkitab

Orang-orang itu sudah datang kepada Pilipus, orang Baitsaida di tanah Galilea, lalu minta kepadanya, katanya, "Tuan, kami hendak melihat Yesus."