Yeremia 1:7 Alkitab

Tetapi firman Tuhan kepadaku: Janganlah katamu: aku lagi muda! karena barang ke mana Aku menyuruhkan dikau, hendaklah engkau pergi, dan segala sesuatu yang Kupesan kepadamu itu hendaklah kaukatakan.

Previous Verse
« Yeremia 1:6 (IDN)