Yesaya 34:16 Alkitab

Selidiklah olehmu akan kitab Tuhan serta bacalah, bahwa dari pada sekalian ini satupun tiada akan hilang, baik ini baik itu, satupun tiada akan kurang, karena mulut-Nya sendiri juga yang sudah berfirman dan Roh-Nyapun akan mengumpulkan dia.

Previous Verse
« Yesaya 34:15 (IDN)