Hosea 10:8 Alkitab

Sebab segala panggung di Awen, yaitu dosa orang Israel, sudah dibinasakan, dan duri dan onak tumbuh pada segala mezbahnya, mereka itu akan berkata kepada segala gunung: Tudunglah akan kami! dan kepada segala bukit: Timpalah kepada kami!

Previous Verse
« Hosea 10:7 (IDN)