Kejadian 32:32 Alkitab

Sebab itu sampai pada hari ini tiada dimakan oleh bani Israel akan urat kerukut, yang pada pangkal paha, sebab telah dipegangnya pangkal paha Yakub pada tempat urat kerukut itu.