Yehezkiel 5:8 Alkitab

maka sebab itu firman Tuhan Hua demikian: Bahwasanya dari pada pihak-Ku juga akan berlaku ini atasmu, karena Aku kelak akan memutuskan hukum di tengah-tengah kamu di hadapan mata segala bangsa kafir.