Yehezkiel 33:11 Alkitab

Katakanlah olehmu kepada mereka itu: Sesungguh-sungguh Aku ini hidup! demikianlah firman Tuhan Hua: Masakan Aku suka akan mati orang fasik itu; melainkan inilah suka-Ku, kalau orang fasik bertobat dari pada jalannya dan boleh hidup! Tobatlah, tobatlah dari pada jalan-jalanmu yang jahat itu, hai bangsa Israel! karena mengapa gerangan kamu akan mati?