Yehezkiel 21:14 Alkitab

Maka engkau, hai anak Adam! bernubuatlah dan bertepuklah tangan; biarlah pedang itu makan dua tiga kali; bahwa inilah pedang bagi orang yang akan rebah mati; pedang bantaian besar dan yang masuk sampai ke dalam segala bilik bersekat mereka itu!