Yehezkiel 12:23 Alkitab

Sebab itu katakanlah kepadanya: Demikianlah firman Tuhan Hua: Aku kelak memperhentikan perbahasaan itu, sehingga tiada ia itu terpakai lagi di tanah Israel! melainkan hendaklah engkau katakan kepada mereka itu: Harinya sudah hampir, dan kegenapan segala wahyupun!