Keluaran 2:11 Alkitab

Hata, sekali peristiwa, yaitu setelah Musa sudah besar, maka keluarlah ia pergi mendapatkan saudara-saudaranya hendak melihat segala tanggungan mereka itu, maka dilihatnya seorang orang Ibrani dari pada segala saudaranya dipalu oleh seorang orang Mesir.