2 Samuel 22:38 Alkitab

Maka aku telah mengusir akan segala seteruku dan aku membinasakan dia; tiada aku kembali kalau sebelum aku menumpas dia sama sekali.