2 Tawarikh 35:8 Alkitab

Dan lagi diberikan oleh segala penghulu baginda akan persembahan dengan keridlaan hati karena orang banyak itu dan karena segala imam dan orang Lewi; maka Hilkia dan Zakharya dan Yehiel, ketiga penghulu atas bait-Ullah, itupun memberikan kepada segala imam kambing domba dua ribu enam ratus ekor dan lembu tiga ratus ekor akan korban Pasah itu.