1 Tawarikh 7:28 Alkitab

Maka milik mereka itu dan tempat kedudukan mereka ia itu Bait-el serta dengan segala daerahnya, dan pada sebelah timur Naaran dan pada sebelah sebelah barat Gezer serta dengan segala daerahnya dan Sikhem serta dengan segala daerahnya sampai Gazapun serta dengan segala daerahnya.